MEDC berkonsolidasi menguji area support yang dulu merupakan resistancenya. Melihat posisi harga yang menguji area resistance MA200, maka ada kemungkinan saham ini memulai pergerakan uptrendnya. Jika saham ini mampu menembus resist di level 585, maka terbuka peluang penguatan menuju target di 665.
Namun perlu dicermati terdapat area gap di kisaran 630 - 650 yang bisa menjadi penghambat kenaikan MEDC. Namun jika area gap dan target harga dapat dilampaui bukan tidak mungkin MEDC akan melanjutkan fase uptrendnya.
Rekomendasi : Buy jika break 585, stoploss level 535.
The information and publications are not meant to be, and do not constitute, financial, investment, trading, or other types of advice or recommendations supplied or endorsed by TradingView. Read more in the Terms of Use.