Pound Sterling Inggris sekali lagi menjajal permintaan di atas level 1.2600 terhadap Dolar USA setelah kemenangan Perdana Menteri Inggris Theresa May atas tantangan kepemimpinan Partai Konservatif kemarin. Pasangan GBPUSD tetap bearish ketika diperdagangkan di bawah level 1.2657 dan masih rentan mengalami kerugian di bawah level 1.2500. Pasangan GBPUSD kemungkinan akan mengambil arah dari hasil Rapat Kebijakan Bank Sentral Eropa.
Pasangan GBPUSD hanya bullish harian ketika diperdagangkan di atas level 1.2657, kunci ketahanan teknis berada pada level 1.2700 dan 1.2730.
Apabila pasangan GBPUSD diperdagangkan di bawah level 1.2600, kunci dukungan teknis akan berada pada level 1.2550 dan 1.2480.
The information and publications are not meant to be, and do not constitute, financial, investment, trading, or other types of advice or recommendations supplied or endorsed by TradingView. Read more in the Terms of Use.